Minggu, 11 November 2012

universitas budi luhur unggulan di jakarta

universitas budi luhur unggulan di jakarta

universitas budi luhur unggulan di jakarta logo




SEJARAH



Cerdas dan berbudi luhur merupakan dua hal yang terpadu yang tidak terpisahkan, karena kecerdasan tanpa dilandasi budi yang luhur akan cenderung digunakan untuk membodohi dan mencelakakan orang lain, sebaliknya budi luhur tanpa diimbangi kecerdasan akan merupakan sasaran kejahatan dan penindasan dari orang lain.
Untuk mendidik tenaga trampil yang cerdas dan berbudi Luhur itu, maka pada tanggal 1 April 1979 didirikan Akademi Ilmu Komputer (AIK) Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta,  beralamat di Jl. Budi Utomo No. 11 Jakarta Pusat. Akademi ini bertujuan menghasilkan tenaga-tenaga trampil atau professional di bidang komputer guna memenuhi kebutuhan pembangunan nasional.
Setelah dua tahun diperjuangkan, pada tanggal 11 Agustus 1981 AIK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta mendapatkan izin operasional dari pemerintah. Dalam surat izin operasional itu, pemerintah mengubah nama AIK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta menjadi Akademi Pengetahuan Komputer (APK) Budi Luhur. Nama ini digunakan, ketika pada tanggal 5 Januari 1983 berdasarkan keputusan Mendikbud No. 018/O/1983 APK Budi Luhur mendapat status terdaftar. Dengan status terdaftar yang dimiliki, APK Budi Luhur berhasil menyelenggarakan ujian sarjana muda komputer dengan dosen penguji dari ITB. Dalam ujian negara itu APK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta meluluskan sarjana-sarjana muda komputer pertama di Indonesia.
Berkenaan dengan siapnya pembangunan kampus tahap pertama (dengan dua unit gedung berlantai dua), maka pada tanggal 17 Agustus 1985 APK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta pindah dari Jl. Budi Utomo No. 11 ke jalan Cileduk Raya, Pertukangan Utara, Kebayoran Lama.
Dengan makin mantapnya penyelenggaraan pendidikan di APK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta  dan makin besarnya minat dan kebutuhan keahlian di bidang komputer, maka Yayasan Pendidikan Budi Luhur pada bulan Agustus 1985 mendirikan Akademi Teknik Elektro Komputer (ATEK) Budi Luhur dan Akademi Akuntansi Komputer (AAK) Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta  Tujuan berdirinya ATEK Budi Luhur adalah menyiapkan tenaga-tenaga yang mampu memegang jabatan dan tugas-tugas yang memerlukan pengetahuan teknik elektro komputer, sedangkan AAK Budi Luhur bertujuan menyiapkan tenaga-tenaga yang mampu memegang jabatan dan tugas-tugas yang memerlukan pengetahuan akuntansi dan komputer.
Dengan kemajuan-kemajuan yang dicapai oleh APK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta  Pemerintah memberikan kenaikan status (akreditasi) dari terdaftar menjadi diakui berdasarkan Keputusan Mendikbud No. 0355/I/1986 tanggal 13 Mei 1986. Pemberian status diakui itu mengakibatkan bergantinya nama APK Budi Luhur menjadi Akademik Manajemen Informatika dan Komputer (AMIK) Budi Luhur.
Sejalan dengan meningkatnya kebutuhan dan perhatian masyarakat terhadap ilmu komputer (computer science), serta makin meningkatnya permintaan sarjana muda komputer untuk melanjutkan ke jenjang Strata-1 (S1) didirikan Sekolah Tinggi Pengetahuan Komputer (STPK) Budi Luhur di semester genap  tahun akademik 1985-1986.
Dengan makin mantapnya STPK Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta dan dengan didorong oleh semua pihak, di tahun 1986 Yayasan Pendidikan Budi Luhur mendirikan Sekolah Tinggi Elektro Komputer  (STEK) Budi Luhur dan Sekolah Tinggi Akuntasi Komputer (STAK) Budi Luhur untuk menyelenggarakan program strata satu (S1) di bidangnya masing-masing.
Di awal tahun 1987, Yayasan Pendidikan Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta merasa perlu untuk menyederhanakan kelembagaan perguruan tinggi dilingkungannya (STPK, STEK, dan STAK Budi Luhur) ke dalam suatu wadah. Maka berdasarkan Keputusan Mendikbud nomor 0720/I/1987, STPK, STEK, dan STAK Budi Luhur diintegrasikan ke dalam Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Budi Luhur dengan jurusan dan program studi sebagai berikut :
  1. Jurusan Manajemen Informatika, dengan program studi :
    a. Manajemen Informatika (D-III Diakui dan S-1 Terdaftar)
    b. Komputerisasi Akuntansi (D-III dan S1 Terdaftar). 
  2. Jurusan Teknik Informatika dengan program studi Teknik Informatika (S-1 Terdaftar).
  3. Jurusan Teknik Komputer, dengan program studi  Teknik Komputer (D III dan S-1 Terdaftar).
Didorong oleh keinginan untuk meningkatkan pelayanan kepada mahasiswa Komputerisasi Akuntansi yang makin bertambah, berdasarkan Keputusan Ketua Yayasan Pendidikan Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta Nomor 343/KBYL/XI/1989 tanggal 30 November 1989, program studi komputerisasi akuntansi pada jurusan Manajemen Informatika ditingkatkan menjadi jurusan  Komputerisasi Akuntansi.
Dalam upaya diversifikasi usaha, dan sehubungan dengan selesainya pembangunan gedung Unit III dan IV, pada tanggal 1 April 1997 Yayasan Pendidikan Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta mendirikan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Budi Luhur. Dan setahun kemudian setelah selesai membangun gedung Unit V, pada tanggal 1 April 1998 didirikan Sekolah Tinggi Teknik (STT) Budi Luhur. Dan kemudian pada tanggal 1 April 1999 Sekolah Tinggi Teknik (STT) Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta didirikan setelah gedung Unit VI selesai dibangun, Dalam rangka efisiensi, empat sekolah tinggi (STMIK, STIE, STISIP, STT) sesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan Nasional 144/D/0/2002 tanggal 7 Juni 2002 diintegrasikan menjadi Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta.
Globalisasi dan krisis yang berkepanjangan memberikan dampak dalam persaingan tenaga kerja profesional yang semakin ketat. Untuk itu kita perlu membekali diri dengan kemampuan akademis maupun praktis agar menjadi tenaga kerja yang tangguh yang terus dapat bertahan dalam persaingan, khususnya dalam meningkatkan karier.
Untuk itu Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta membuka kesempatan untuk dapat menambah pengetahuan dalam bidang Teknologi Informasi, Ekonomi, Sosial Politik, Komunikasi dan Teknik yang pada saat ini masih merupakan pilihan teratas dalam peningkatan karier.
Persaingan bebas dan ketat di dunia pendidikan, perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (ICT) dan peningkatan pengetahuan konsumen mendorong kami melakukan peningkatan kualitas  dan kepuasan layanan terbukti dengan didapatkannya sertifikasi sistem penjaminan mutu internasional ISO 9001:2000.


Message from the Rector


It is my great pleasure to introduce you to the BUDI LUHUR UNIVERSITY (BLU) through this university profile.
BLU, under the management of Budi Luhur Foundation is a nationally recognized institution with excellent teaching. The university being the pioneer among private universities in Indonesia offering computer studies, is consistently judged as one of Indonesia’s best higher educational institution in computer studies and is still highly respected.
BLU, founded on 1 April 1979 by Drs. Djaetun. HS and dedicated to his beloved country, Indonesia, is aimed at helping the goverment in preparing qualified human resources that are now badly needed, because the key to win the tight competition in this global era is of course by being gualified and professional ini our profession. We realize that to be professional and qualified in a profession needs great efforts.
This will be the reason why now BLU has a global outlook in preparing its future. We also realize that now it is very important for the university to create institutional links with overseas universities, for both  student and staff exchanges, for teaching and for research. By doing this we feel sure that the programs we offer to our students can be designed professionally to meet the demand of the global needs.
Prof. Dr. Tb. Ronny Rahman Nitibaskara
Rector


Visi dan Misi

VISI
Menjadi Universitas unggulan di Indonesia berbasis teknologi Informasi dan komunikasi untuk mencapai standar mutu tertinggi pada tahun 2020 yang menghasilkan lulusan cerdas berbudi luhur
MISI
  1. Menyelenggarakan pendidikan berbasis kompetensi untuk menghasilkan lulusan yang unggul dan mampu bersaing di Indonesia.
  2. Memfasilitasi dan memotivasi sivitas akademika untuk dapat memiliki hak atas kekayaan intelektual sebagai aktualitas pencapaian mutu penelitian.
  3. Melakukan kegiatan yang bermanfaat bagi kesejahteraan masyarakat luas sebagai bentuk nyata kepedulian universitas.
  4. Menyelenggarakan kerjasama dengan institusi pemerintah maupun swasta dengan prinsip kesetaraan.
  5. Menyelenggarakan perguruan tinggi dengan akuntabilitas, kemandirian dan tata kelola berbasis sistem mutu.
  6. Mewujudkan manajemen akademik yang mampu meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan kualitas hidup seluruh sivitas akademika.

Struktur Organisasi

Struktur Organisasi
Struktur organisasi Universitas Budi Luhur dirancang secara spesifik, terutama untuk dapat mendukung Visi dan Misi yang telah dicanangkan.
  • Unsur Pimpinan (Rektorat)
  • Unsur Pelaksana Akademik (Fakultas)
  • Unsur Pelaksana Administrasi (Biro)
  • Unsur Penunjang
Unsur Pimpinan (Rektorat)
Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta dipimpin oleh seorang Rektor dan dibantu Rektor II serta beberapa deputi, yaitu:
  • Rektor : Prof. Dr. TB. Ronny Rahman Nitibaskara
  • Rektor II : Dr. M. Hartun Sunjata, M. Sc
  • Deputi Rektor I : Drs. Soeroso, M. Sc
  • Deputi Rektor II : Dra. Ririt Roeswidiah
  • Deputi Rektor III : Ir. Hari Soetanto, M. Sc
  • Direktur Bidang Akademik : Ir. Bullion Dragon Andah, M. Sc
  • Direktur Bidang Kemahasiswaan, Karir & Alumni : Deni Mahdiana, MM, M. Kom
  • Direktur Lembaga Penjamin Mutu : Drs. Eko Polosoro, M. Eng, MM
  • Direktur Lembaga Riset & PPM : Dr. Ir. Nazori AZ, MT
  • Direktur Bidang Promosi dan Kerjasama : Bruri Trya Sartana, MM, M. Kom
  • Direktur Bidang Teknologi Informasi : Utomo Budiyanto, M. Kom, M. Sc
  • Direktur Administrasi Keuangan : Suryanto, S. Kom, MM
Unsur Pelaksana Akademik (Fakultas)
  • Fakultas Teknologi Informasi
    • Dekan Fakultas Teknologi Informasi : Goenawan Brotosaputro, S. Kom, M. Sc
    • Wakil Dekan Fakultas Teknologi Informasi : Mardi Hardjianto, M. Kom
    • Ketua Program Studi Teknik Informatika : M. Ainur Rony, MTI
    • Sekretaris Prodi Teknik Informatika : Achmad Solichin, MTI
    • Ketua Program Studi Sistem Informasi : Hendri Irawan, MTI
    • Sekretaris Prodi Sistem Informasi : Anita Diana, M. Kom
    • Ketua Program Studi Sistem Komputer : Yani Prabowo, S. Kom, M. Si
    • Ketua Program Studi Diploma 3 Unggulan : Joko Christian, M. Kom
  • Fakultas Ekonomi
    • Dekan Fakultas Ekonomi : Ir. Ratnaningsih AW, MBA
    • Ketua Program Studi Manajemen : Pambuko Naryoto, SE, MM
    • Ketua Program Studi Akuntansi : Dicky Arisudhana, SE, MM
  • Fakultas Teknik
    • Dekan Fakultas Teknik : Sujono, MT
    • Ketua Program Studi Arsitektur : Putri Suryandari, ST, M. Ars
    • Ketua Program Studi Elektro : Rummi Santi Rama Sirait, MT
  • Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
    • Dekan Fakultas Ilmu Sosial & Ilmu Politik : Rusdiyanta, S. IP, M. Si
    • Ketua Program Studi Ilmu Hubungan Internasional : Yusran, M. Si
  • Fakultas Ilmu Komunikasi
    • Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi : Dra. Liza Dwi Ratna Dewi, M. Si
    • Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi : Rocky Prasetyo Jati, M. Si
    • Sekretaris Prodi Ilmu Komunikasi : Imelda, M. Kom
  • Program Pascasarjana
    • Direktur Program Pascasarjana Teknologi Informasi : Dr. Moedjiono, M. Sc
    • Kaprodi Magister Komputer : Dr. Ir. Nazori AZ, MT
    • Kaprodi Magister Manajemen : Dr. Setyani Dwi Lestari, ME
    • Kaprodi Magister Akuntansi : Dr. Sugeng Riyadi, Ak., M. Si
    • Sekretaris Program Pascasarjana : Rusdah, M. Kom
Unsur Pelaksana Administrasi (Biro)
  • Ka. Biro Pelayanan Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan : Joko Sutrisno, M. Kom
  • Ka. Biro Sistem Informasi : Gandung Triyono, M. Kom
  • Ka. Biro Keuangan : Widodo MS, S. Kom
  • Ka. Biro Umum dan SDM : Dra. Ririt Roeswidiah
  • Ka. Biro Riset & Pengabdian Pada Masyarakat : Ir. Yan Everhard, MT
  • Ka. Biro Penjamin Mutu : Dra. Dwi Achadiani, M. Kom

Lokasi

Jl. Ciledug Raya, Petukangan Utara, Jakarta Selatan, 12260. DKI Jakarta, Indonesia. Telp: 021-585 3753 Fax: 021-585 3752.

GALLERY


Blue deep sistem komputer Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta vs  ankus institut teknologi bandung
dimenangkan oleh team blue deep dari universitas budi luhur



Akademi sekretaris Universitas Budi Luhur unggulan di jakarta





6 comments:

  1. blog tentang apa nih ?

    BalasHapus
  2. sebenernya blog ini tertuju kepada game,tetapi karena tugas menjadi prioritas , blog ini menjadi tentang sejarah2 kampus saya :D

    BalasHapus
  3. Mantap Panduan Universitas Budi Luhur Unggulan Di Jakarta gan. Semoga dapat bersaing dengan universitas-universitas lainnya.

    BalasHapus
  4. bagi tipsnya dong biar muncul di page 5 besar search engine google.com :D

    BalasHapus
  5. Astri budiluhur masuk 10 besar perguruan tinggi terbaik se DKI Jakarta lohh.. dari 540 perguruan tinggi yang ada,,, tapi sayangnya universitas budiluhurnya belum....

    BalasHapus
  6. Selamat ya Budiluhur

    http://www.sagala-raja.com/?q=content/great-jakarta-educational-campus-list

    BalasHapus